
Salah satu hal yang sering kita lupakan adalah mengatur keuangan. Betul, ada budget yang kita alokasikan untuk bayar tagihan listrik, handphone, belanja bulanan, namun semua itu bukanlah mengatur keuangan. Itu cash flow, atau sering disebut dengan arus kas yang masuk dan keluar. Mengatur keuangan lebih tepat apabila disebut dengan merencanakan keuangan. Dan merencanakan keuangan bukanlah […]